Jumat, 21 Januari 2011

PENDAFTARAN PELATIHAN GRATIS PBK & PBM BBLKI Serang

Dalam rangka untuk memenuhi permintaan pasar kerja serta untuk memberi bekal keahlian kepada masyarakat agar dapat berwira usaha secara mandiri, Balai Besar Latihan Kerja Industri (BBLKI) Serang, pada tahun 2011, kembali membuka pelatihan dari berbagai kejuruan antara lain Teknik Mekanik, Las Industri, Listrik, Mekatronik, Otomotif, Menjahit dan Processing. Untuk tahun 2011 BBLKI Serang akan menerima siswa pelatiahan kurang lebih 1140 peserta, yang akan dibagi menjadi 5 tahap perektutan program pelatihan.

Jenis Pelatihan yang di seleggrakan pada tahun 2011 diantaranya Pelatihan Teknisi Ahli, Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK) dan Pelatihan Berbasis Masyarakat (PBM) program pelatihan tersebut GRATIS.

Untuk persyaratan pendaftaran pelatihan telah ditentukan antara lain Laki-laki/Perempuan berusia minimal 18 tahun dan maksimal 24 tahun, pendidikan minimal SLTA/SMK Teknik untuk PBK dan berusia minimal 18 tahun dan maksimal 30 tahun, pendidikan minimal SLTP dengan persyaratan foto copy Ijazah terakhir, foto copy KTP/SIM dan pas foto berwarna 3x4 = 4 lembar latar belakang merah.

Tanggal 10/01/2011 Nama Kegiatan Pendaftaran Pelatihan PBK & PBM

Untuk bulan Januari 2011 BBLKI Serang membuka pendaftaraan pelatihan GRATIS tahap satu diantaranya: Pelatihan Berbasis Kompetensi dan Pelatihan Berbasis Masyarakat

Pendaftaran : 10 Januari s/d 17 Februari 2011
Waktu Pendaftaran : Senin s/d Sabtu Jam 09.00
s/d 15.00 WIB.
Khusus untuk hari Sabtu
Jam 08.00 s/d 12.00 WIB
Tes Tulis : 19 Februari 2011
Pengumuman Hasil Tes Tulis : 22 Februari 2011
Tes Wawancara : 23 Februari 2011
Pengumuman Kelulusan : 03 Maret 2011
Tempat Pendaftaran : Kios 3in1 BBLKI Serang
JL. Raya Pandeglang Km.3 Serang
Telp.0254 200160


Sumber :www.bblkiserang.com

PENERIMAAN OFFICER DEVELOPMENT PROGRAM (ODP) PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk. TAHUN 2011

Sumber : www.btn.co.id
PT.Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, memberikan kesempatan kepada putra putri terbaik Indonesia untuk berkarir di PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. melalui jalur Officer Development Program (ODP).
1. KUALIFIKASI :
a. WNI : Pria / Wanita, usia max. 27 tahun (belum berusia ke-28 per tanggal 01 Februari 2011)
b. Tinggi badan : Laki-laki min. 160 cm dan Perempuan min. 155 cm
c. Berbadan Sehat dan berat badan proporsional
d. Pendidikan S1/S2 dari PTN/PTS terkemuka dan memiliki reputasi baik, diutamakan dari jurusan :
d.1. Ekonomi (Perbankan, Akuntansi, dan Studi Pembangunan)
d.2. Hukum (Perdata dan Pidana)
d.3. Ilmu Komputer / Manajemen Informatika / Teknik Informatika
d.4. Teknik (Sipil, Arsitektur, Elektro, Industri, dan Pertanian)
d.5. Psikologi
d.6. Statistika
d.7. Kehumasan (Public Relation)
e. IPK min. 3.00 (skala 4.00)
f. Mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
g. Mampu mengoperasikan komputer, minimal Ms. Office
h. Belum pernah menikah dan bersedia tidak menikah selama 2 tahun
i. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
j. Bersedia menjalani ikatan dinas selama 5 tahun
k. Tidak memiliki hubungan keluarga dengan pegawai Bank BTN (ayah/ibu/anak/adik/kakak/kakak orangtua/adik orangtua/kemenakan/ipar)
2. TATA CARA PENDAFTARAN :
a. Melakukan registrasi secara Online pada website Bank BTN (- Karir – Registrasi Online - )
b. Pelamar wajib mengisi dan menyampaikan seluruh data dan informasi yang dimintai pada saat pengisian data registrasi
c. Registrasi Online dimulai tanggal 09 Januari 2011 sampai dengan tanggal 24 Januari 2011 pukul 18.00 WIB
3. INFORMASI LAIN :
a. Hanya calon/pelamar dengan kualifikasi terbaik yang akan dipanggil dan akan diikutsertakan dalam proses tahapan seleksi selanjutnya.
b. Proses seleksi menggunakan SISTEM GUGUR, dan apabila pelamar tidak dapat menunjukkan dokumen-dokumen atau data pendukung yang diminta oleh PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk., maka secara otomatis peserta tersebut akan dikeluarkan dari proses penerimaan calon pegawai dan keputusan seleksi bersifat MUTLAK serta tidak dapat diganggu gugat.
PENGUMUMAN KANDIDAT YANG BERHAK MENGIKUTI PROSES SELEKSI SELANJUTNYA AKAN DI UMUMKAN DI (www.btn.co.id)
TANGGAL 30 JANUARI 2010
Jakarta, 09 Januari 2011
ttd
HUMAN CAPITAL DIVISION
PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk.



Bank Mandiri Application Deadline 28 Feb 2011

Position Officer Development Program (ODP)
Work Location Seluruh Wilayah Indonesia
Date Posted Tuesday, September 21, 2010

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Bank Mandiri saat ini mempekerjakan 21.079 karyawan dengan 926 kantor cabang dan 6 kantor cabang/perwakilan/anak perusahaan di luar negeri. Layanan distribusi Bank Mandiri juga dilengkapi dengan 2.662 ATM, disamping 6.131 ATM yang merupakan jaringan LINK (jaringan ATM Bersama), dan electronic channels yang meliputi Internet Banking, SMS Banking dan Call Center 14000.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

Dalam rangka menyiapkan kader-kader pemimpin PT Bank Mandiri Persero) Tbk di masa depan dan memberi kesempatan kepada para lulusan baru (fresh graduate) yang berprestasi, PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang alumnus-alumnus perguruan tinggi terpilih untuk mengikuti seleksi sebagai kandidat Officer melalui jalur OFFICER DEVELOPMENT PROGRAM (ODP) dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities



Requirements
  • Lulusan S1 / S2 dari semua jurusan kecuali Bidang/Dept Ilmu Kesehatan/Keperawatan, Sastra, Seni, Keguruan & Keagamaan
  • IPK
    • Lulusan S1 minimum 3.00
    • Lulusan S2 minimum 3.20
  • Usia maksimum pada saat seleksi awal
    • 26.00 tahun untuk lulusan S1
    • 28.00 tahun untuk lulusan S2
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris lisan maupun tulisan
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
  • Belum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama masa pendidikan
  • Bersedia menjalani ikatan dinas
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
Sumber :
www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Application Deadline 18 Feb 2011

Position IT Staff
Work Location Aceh, Bali, Bengkulu, Papua, Jakarta Raya, Jambi, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur, Lampung, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Riau, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Sumatera Utara, Yogyakarta, Bangka Belitung, Banten, Gorontalo, Maluku Utara
Date Posted Tuesday, November 16, 2010

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Bank Mandiri saat ini mempekerjakan 21.079 karyawan dengan 926 kantor cabang dan 6 kantor cabang/perwakilan/anak perusahaan di luar negeri. Layanan distribusi Bank Mandiri juga dilengkapi dengan 2.662 ATM, disamping 6.131 ATM yang merupakan jaringan LINK (jaringan ATM Bersama), dan electronic channels yang meliputi Internet Banking, SMS Banking dan Call Center 14000.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang Anda untuk mengikuti seleksi dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities



Requirements
  • Lulusan S1 / S2 dari semua jurusan kecuali Bidang/Dept Ilmu Kesehatan/Keperawatan, Sastra, Seni, Keguruan & Keagamaan
  • IPK
    • Lulusan S1 minimum 3.00
    • Lulusan S2 minimum 3.20
  • Usia maksimum pada saat seleksi awal
    • 26.00 tahun untuk lulusan S1
    • 28.00 tahun untuk lulusan S2
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris lisan maupun tulisan
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
  • Belum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama masa pendidikan
  • Bersedia menjalani ikatan dinas
  • Tidak Punya Hubungan Saudara Kandung Di Bank Mandiri
Sumber :
www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Application Deadline 18 Feb 2011

Position Mikro Kredit Analyst
Work Location Aceh, Bali, Bengkulu, Papua, Jakarta Raya, Jambi, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur, Lampung, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Riau, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Sumatera Utara, Yogyakarta, Bangka Belitung, Banten, Gorontalo, Maluku Utara
Date Posted Wednesday, January 19, 2011


Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah antara lain meliputi segmen Micro & Retail. Bank Mandiri (Persero) Tbk., mencari tenaga profesional yang siap bergabung untuk bersama-sama mengembangkan bisnis mikro, yaitu :






Responsibilities

  • a. Melakukan verifikasi dokumen permohonan kredit, analisa dan skoring
  • b. Melakukan compliance review dan legal review dokumen


Requirements
  • 1. Pendidikan minimal Diploma 3 (D3) atau S1 dengan jurusan :
  • Engineering (Aviation/Aeronautics/Astronautics), Engineering (Mining/Mineral), Engineering (Bioengineering/Biomedical), Engineering (Material Science), Engineering (Chemical), Engineering (Mechanical), Engineering (Civil), Engineering (Mechatronic/Electromechanical), Engineering (Computer/Telecommunication), Engineering (Metal Fabrication/Tool & Die/Welding), Engineering (Electrical/Electronic), Engineering (Others), Engineering (Environmental/Health/Safety), Engineering (Petroleum/Oil/Gas), Engineering (Industrial), Engineering (Marine), Mathematics, Chemistry, Physics, Business Studies/Administration/Management, Economics, Finance/Accountancy/Banking, Commerce or equivalent.
  • 2. Minimum IPK 2.5
  • 3. Menguasai program : microsoft office.
  • 4. Fresh graduates/Entry level (diutamakan yang memiliki pengalaman sebagai
  • administrasi kredit
  • 5. Usia maksimum 24.00 (untuk fresh graduate)
  • Usia maksimum 28.00 (untuk prohires)
Sumber :www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Kanwil VII Application Deadline 18 Feb 2011

Position Front Liners (FL) - Kanwil VII
Work Location Jawa Tengah, Yogyakarta
Date Posted Wednesday, January 19, 2011

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang Anda untuk mengikuti seleksi sebagai kandidat Front Liners dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities



Requirements
  • Pendidikan Minimum S1 dari Universitas Terakreditasi
  • IPK minimum 2.75
  • Usia maksimum 24.00 tahun untuk fresh graduate
  • Usia maksimum 26.00 tahun untuk yang berpengalaman (minimal 2 tahun pengalaman sebagai front liners)
  • Berpenampilan Menarik
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
  • Belum Menikah
  • Tidak memiliki keluarga inti (orang tua, saudara kandung, suami/isteri) bekerja sebagai karyawan Bank Mandiri
Sumber :
www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Kanwil II Application Deadline 18 Feb 2011

Position Front Liners (FL) - Kanwil II
Work Location Bengkulu, Jambi, Lampung, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Bangka Belitung
Date Posted Wednesday, January 19, 2011

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang Anda untuk mengikuti seleksi sebagai kandidat Front Liners dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities



Requirements
  • Pendidikan Minimum S1 dari Universitas Terakreditasi
  • IPK minimum 2.75
  • Usia maksimum 24.00 tahun untuk fresh graduate
  • Usia maksimum 26.00 tahun untuk yang berpengalaman (minimal 2 tahun pengalaman sebagai front liners)
  • Berpenampilan Menarik
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
  • Belum Menikah
  • Tidak memiliki keluarga inti (orang tua, saudara kandung, suami/isteri) bekerja sebagai karyawan Bank Mandiri
  • Bersedia di tempatkan di Sumatera Selatan, Sumatera Barat, Jambi, Bengkulu, Lampung, Bangka Belitung
Sumber :
www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Kanwil VIII Application Deadline 18 Feb 2011

Position Front Liners (FL) - Kanwil VIII
Work Location Jawa Timur
Date Posted Wednesday, January 19, 2011

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang Anda untuk mengikuti seleksi sebagai kandidat Front Liners dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities



Requirements
  • Pendidikan Minimum S1 dari Universitas Terakreditasi
  • IPK minimum 2.75
  • Usia maksimum 24.00 tahun untuk fresh graduate
  • Usia maksimum 26.00 tahun untuk yang berpengalaman (minimal 2 tahun pengalaman sebagai front liners)
  • Berpenampilan Menarik
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
  • Belum Menikah
  • Tidak memiliki keluarga inti (orang tua, saudara kandung, suami/isteri) bekerja sebagai karyawan Bank Mandiri
  • Bersedia di tempatkan di seluruh Jawa Timur
Sumber :
www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Kanwil IX Application Deadline 18 Februari 2011

Position : Front Liners (FL) - Kanwil IX
Work Location: Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur
Date Posted : Wednesday, January 19, 2011

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang Anda untuk mengikuti seleksi sebagai kandidat Front Liners dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities


Requirements

* Pendidikan Minimum S1 dari Universitas Terakreditasi
* IPK minimum 2.75
* Usia maksimum 24.00 tahun untuk fresh graduate
* Usia maksimum 26.00 tahun untuk yang berpengalaman (minimal 2 tahun pengalaman sebagai front liners)
* Berpenampilan Menarik
* Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
* Belum Menikah
* Tidak memiliki keluarga inti (orang tua, saudara kandung, suami/isteri) bekerja sebagai karyawan Bank Mandiri
* Bersedia di tempatkan di seluruh Kalimantan

Sumber :www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Kanwil X Application Deadline18 Feb 2011

Position Front Liners (FL) - Kanwil X
Work Location Maluku, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Utara, Maluku Utara
Date Posted Wednesday, January 19, 2011

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang Anda untuk mengikuti seleksi sebagai kandidat Front Liners dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities



Requirements
  • Pendidikan Minimum S1 dari Universitas Terakreditasi
  • IPK minimum 2.75
  • Usia maksimum 24.00 tahun untuk fresh graduate
  • Usia maksimum 26.00 tahun untuk yang berpengalaman (minimal 2 tahun pengalaman sebagai front liners)
  • Berpenampilan Menarik
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
  • Belum Menikah
  • Tidak memiliki keluarga inti (orang tua, saudara kandung, suami/isteri) bekerja sebagai karyawan Bank Mandiri
  • Bersedia ditempatkan di seluruh Sulawesi, Gorontalo, Maluku
Sumber :
www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Kanwil XI Application Deadline 18 Feb 2011

Position Front Liners (FL) - Kanwil XI
Work Location Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur
Date Posted Wednesday, January 19, 2011

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang Anda untuk mengikuti seleksi sebagai kandidat Front Liners dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities



Requirements
  • Pendidikan Minimum S1 dari Universitas Terakreditasi
  • IPK minimum 2.75
  • Usia maksimum 24.00 tahun untuk fresh graduate
  • Usia maksimum 26.00 tahun untuk yang berpengalaman (minimal 2 tahun pengalaman sebagai front liners)
  • Berpenampilan Menarik
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
  • Belum Menikah
  • Tidak memiliki keluarga inti (orang tua, saudara kandung, suami/isteri) bekerja sebagai karyawan Bank Mandiri
  • Bersedia di tempatkan di Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur
Sumber : www.bankmandiri.co.id/career

Bank Mandiri Application Deadline 18 Feb 2011

Position Front Liners (FL) - Kanwil XII
Work Location Papua
Date Posted Wednesday, January 19, 2011

Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintahan Indonesia.

Bank Mandiri sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia memberikan pelayanan kepada nasabah yang meliputi segmen usaha Corporate, Commercial, Micro & Retail, Consumer Finance dan Treasury & International. Bank Mandiri juga menawarkan jasa pasar modal, perbankan syariah dan asuransi melalui Mandiri Sekuritas, Bank Syariah Mandiri dan AXA Mandiri.

Sejak berdirinya, Bank Mandiri telah bekerja keras untuk menciptakan tim manajemen yang kuat dan professional yang bekerja berlandaskan pada prinsip-prinsip good corporate governance yang telah diakui secara internasional. AsiaMoney magazine memberikan penghargaan atas komitmen kami atas penerapan GCG dengan memberikan Corporate Governance Award untuk katagori Best Overall for Corporate Governance in Indonesia dan Best for Disclosure and transparency.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. mengundang Anda untuk mengikuti seleksi sebagai kandidat Front Liners dengan syarat sebagai berikut:


Responsibilities



Requirements
  • Pendidikan Minimum S1 dari Universitas Terakreditasi
  • IPK minimum 2.75
  • Usia maksimum 24.00 tahun untuk fresh graduate
  • Usia maksimum 26.00 tahun untuk yang berpengalaman (minimal 2 tahun pengalaman sebagai front liners)
  • Berpenampilan Menarik
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program MS Office
  • Belum Menikah
  • Tidak memiliki keluarga inti (orang tua, saudara kandung, suami/isteri) bekerja sebagai karyawan Bank Mandiri
  • Bersedia di tempatkan di Papua
Sumber ://www.bankmandiri.co.id/career

Kamis, 20 Januari 2011

Job fair untuk penerimaan pegawai BNI untuk posisi :

Berikut info Job fair untuk penerimaan pegawai BNI untuk posisi :

  • Officer Development Program
  • Assistant Development Program


JADWAL JOB FAIR CAMPUS

  • JOB FAIR UNS | AUDITORIUM UNS 11 - 12 JAN 2011 | Test : 15 - 17 JAN 2011
  • JOB FAIR UNDIP | AUDITORIUM UNDIP 27 – 29 JAN 2011 | Test : 30 JAN - 01 FEB 2011
  • JOB FAIR UGM | GRAHA SABHA UGM 05 – 06 FEB 2011 | Test : 7-9 FEB 2011
  • JOB FAIR UI | BALAIRUNG UI DEPOK 10 – 12 FEB 2011 | Test : 13 - 16 FEB 2011
  • JOB FAIR ITS | GRAHA SEPULUH NOVEMBER | 16 – 17 MARET 2011 | Test : 19 - 21 MARET 2011
Sumber :www.bni.co.id

Lowongan Kerja BRI Before Januari 22,2011

Bank Rakyat Indonesia’s vision is to become a leading commercial bank that always prioritizes customer satisfaction. BRI missions is to achieve the vision, BRI has decided on trhree missions that have to be undertaken, namely: BRI provides the best banking operation by prioritizing services for Micro, Small, and Medium Businesses in order to support people’s economy. BRI offers sevices to customers through a network that are spread all over Indonesia and supported by professional human resources who implement the Good Corporate Governance practices. BRI creates values and produce optimal benefits to all stakeholders

BANK BRI provides an opportunity to the professionals who can speak English very well (at least passive), to operate a computer, have integrity, discipline, motivation fixation and a high sense of responsibility, Berta bersedla placed in all work units BANK BRI for the following positions:

Area Sales Manager (Job Code: ASM)
Job Description:

* Maintain relationship and cooperation with business partners
* Develop a target market territory
* Responsible to the achievement of the target consumer loans both quantitatively and qualitatively
* Conduct training on the AO under the supervision

Requirements / Qualifications:

* Minimum Tier 1 of the PTN / PTS accredited
* Maximum age 35 years
* Minimum 3 years in the field of marketing consumer credit
* Having a broad network with business associates such as developers, dealers, property agents and multi-finance
* Strong financial analysis

Work Area Code:

1. Jakarta (JKT)
2. Surabaya (SBY)
3. Banjarmasin (BJS)
4. Denpasar (DPS)
5. Bandung (BDG)
6. Palembang (PLG)
7. Yogyakarta (YGY)
8. Manado (MDO)

Accounts Officer (Job Code: AO)
Job Description:

* Conduct sales of consumer loan products
* Conduct analysis of consumer credit
* Establish relationships with business partners such as developers, dealers, property agents, and multi-finance
* Perform Account Maintenance

Requirements / Qualifications:

* Bachelor Degree in any field from PTN / PTS accredited
* For Fresh Graduate, age maximum 25 years
* For those that have been experienced in marketing of consumer credit, a maximum of 30 years
* Having a broad network with business associates such as developers, dealers, property agents and multi-finance
* Strong financial analysis

Region Code:

1. Jakarta (JKT)
2. Surabaya (SBY)
3. Banjarmasin (BJS)
4. Makassar (MKS)
5. Malang (MLG)
6. Denpasar (DPS)
7. Medan (MDN)
8. Bandung (BDG)
9. Palembang (PLG)
10. Semarang ( SMG)
11. Yogyakarta (YGY)
12. Manado (MDO)
13. Aceh (ACH)
14. Padang (PDG)
15. Pekanbaru (PKU)
16. Jayapura (JYP)

Applications include Job Code and Area Code in the left corner of the envelope and please send before Januari 22, 2011 to:

Divisi Manajemen Sumber Daya Manusia, Bagian Perekrutan SDM
Gedung BRI I Lantai 14, Jl. Jendral Sudirman Kav.44-46 Jakarta 10210

Sumber : www.bri.co.id

Soal matematika ekonomi

MATA KULIAH : MATEMATIKA EKONOMI

PENGAMPU : NANING WIJAYANTI,SE


1. Jika diketahui fungsi permintaan : Q = 20 – 2P dan fungsi penawaran

Q = -5 + 3P maka hitunglah

a. Jumlah dan Harga keseimbangan ?

b. Jumlah dan Harga keseimbangan yang baru jika pemerintah mengenakan pajak sebesar Rp. 2 ?

c. Gambar grafik keseimbangan sebelum pajak dan sesudah pajak ?

2. Pabrik kecap XYZ memproduksi 24.000 botol kecap pada tahun ke – 6.Karena persaingan keras dari kecap-kecap merk lain,produksinya terus menurun secara konstan sehingga pada tahun ke – 10 hanya memproduksi 18.000 botol.

a. Berapa botol penurunan produksinya pertahun ?

b. Pada tahun keberapa pabrik kecap XYZ tidak beroperasi lagi (Tutup)?

3. Jika diketahui fungsi permintaan : Q = 12 – 2P dan fungsi penawaran

Q = 3P - 3 maka hitunglah

a. Jumlah dan Harga keseimbangan ?

b. Jumlah dan Harga keseimbangan yang baru jika pemerintah mengenakan subsidi sebesar Rp. 3 ?

c. Gambar grafik keseimbangan sebelum subsidi dan sesudah subsidi ?